DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA DKI JAKARTA
Jaminan Layanan Kesehatan Yang Ditanggung Oleh Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta

Dipublikasikan pada 17 Mar 2021 oleh Administrator


Halo warga jakarta!

 

 Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta melalui UP, Jamkesjak provinsi DKI Jakarta memiliki layanan jaminan kesehatan gratis, yuk simak apa aja :

- Jaminan Layanan Ambulan

- Jaminan Layanan Darah PMI

- Jaminan Layanan Pemeriksaan Kesehatan

- Jaminan Korban Kekerasan anak dan perempuan

- jaminan pelayanan Kesehatan Korban Kekerasan

 

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi layanan call center SIJAKA

 

SIJAKA (Informasi Jaminan Kesehatan Jakarta) merupakan call center yang siap melayani masyarakat untuk menjawab pertanyaan seputar informasi BPJS dan jaminan layanan kesehatan yang ditanggung Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta. Layanan call center SIJAKA akan selalu terhubung selama 24 jam/7 hari melalui fitur chatting dan telepon melalui aplikasi WhatsApp di nomor 082 111 999 812.

 

Salam sehat,

#JaminanKesehatanJakarta #JaminanaKesehata #Jamkesjak #DinkesDKI #JagaJakarta #InformasiJaminanKesehatanJakarta #SIJAKA #Dispora #DKIJakarta #KotaKolaborasi #PemprovDKIJakarta